Senin, 14 April 2014

CARA MEMUTIHKAN KULIT TUBUH SECARA ALAMI

Cara Memutihkan Tubuh Secara Alami - Mempunyai kulit yang putih bersih adalah idaman semua wanita, bukan cuma wanita tetapi laki-laki pasti juga berkeinginan memiliki kulit yang bersih dan putih, tapi pada kenyataannya tidak semua orang terlahir dengan kulit yang putih, bersih, lembut, semua tergantung kita mensyukuri atas apa yang diberikan oleh sang Khalik. Berkaitan dengan kulit putih, banyak sekali wanita yang rela menyuntik putih tubuhnya demi memenuhi keinginannya berpenampilan sempurna walalupun mereka harus mengorbankan banyak uang dan mengorbankan diri sendiri kita. Bagi ladies yang ingin berpenampilan cantik putih , tanpa menggunakan operasi, tenang saja dalam artikel ini akan membahas tentang cara memutihkan badan secara alami.

Cara Memutihkan Kulit Badan

  1. Menggunakan wortel
    Caranya : Siapkan wortel segar secukuonya, Bersihkan/cuci wortel dengan air sampai bersih, Parut/blender wortel sampai halus. Berikan tambahan bahan body lotion pada parutan wortel. Langkah selanjutnya balurkan kearea kulit kaki secara merata dan diamkan untuk beberapa waktu
  2. Susu
    Caranya : Tuangkan beberapa tetes susu pada kain pencuci muka, lalu gosokan pada wajah. Selain bermanfaat untuk memutihkan kulit, susu tersebut juga bisa bermanfaat untuk menghilangkan sel kulit mati.
  3. Menggunakan bengkoang
    Caranya : Siapkan buah bengkuang secukupnya, bersihkan kulit dan parut buah bengkuang. Peraslah hasil parutan buah bengkoang dan ambil airnya sa. Tuangkan air perasan kedalam mangkuk bening, diamkan sampai mengeluarkan endapan putih dibawah. Setelah endapan putih muncul, buang air bersihnya dan gunakan endapan bengkuang untuk masker wajah alami.
  4. Tomat
    Caranya :Parut tomat segar dan tambahkan tetesan air lemon sebanyak 2-3 tetes lalu berikan juga tetesan air mawar. Setelah diaduk sampai rata oleskan pada wajah dan leher, diamkan kurang lebih 15 menit dan kemudian bilas dengan air sampai bersih.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar